Drama
Romantis
Unwritten Chapter
- view 49
- subscribe 2
Kana dan Aksa terjebak di Unwritten Chapter—bab tanpa judul di mana rindu dirayakan dengan air mata, dan perpisahan tak pernah benar-benar memiliki tanda titik. Siapa yang akhirnya berani meletakkan pena untuk menulis kata 'Tamat' di antara mereka?"