Romantis
Drama
Toko Kue Sekar
- view 775
- subscribe 57
Sekar Kirana Lestari adalah seorang penjual kue keliling, dia membiayai kehidupannya sehari-hari dengan jualan kue. Tapi di sekolah malah gak boleh jualan?! Lantas bagaimana hidup Sekar kedepannya? Bisakah dia berjualan di sekolah tanpa sepengetahuan Bima si ketua osis?