THINK AGAIN ? slice-of-life comic

Slice of life

THINK AGAIN ?

  • Facebook
  • LINE
  • X
  • Copy URL
    URL telah di-copy.
    Paste (Ctrl + V) di tempat yang kamu inginkan.
  • Favorit
    Ditambahkan ke FAVORITKU > Favorit
  • view 2.091
  • subscribe 45

Alberga, Emiliana, dan Graciela adalah sahabat sejak kecil. Alberga dan Emiliana dikenal sebagai Master of Physics sedangkan Graciela populer karena kecantikannya. Setiap harinya mereka selalu bersama-sama. Namun, karena Graciela tidak memilikiIi pengetahuan fisika sebanding kedua sahabatnya, Graciela sering melakukan kesalahan dalam aktivitasnya. Alhasil, Graciela sering dimarahi oleh kedua sahabatnya itu. Mampukah Graciela bertahan dalam lingkaran pertemanan tersebut?