Fantasi
Aksi
SMA KINESIS
- view 1.245
- subscribe 69
Kinesis? Jaman sekarang mana ada yang percaya dengan hal hal yang begituan. Bayangkan saja! Mengendalikan sesuatu dengan pikiran, sungguh tak masuk akal. Tapi hal itu beneran ada di dunia ini! Bahkan ada sekolahnya!