Komedi
Slice of life
Senasib, broo..!!
- view 1.838
- subscribe 103
Ini adalah cerita ringan antara 2 sahabat. Budi, siswa tampan namun goblok pakai banget. Dan Tejo, siswa smart tapi.. ehmm.. gendut dan a-h sudahlah... Walau mereka beda bagai langit dan bumi, namun kisah hidup mereka sama. Sama sama jomblo!! Nah bagaimana nasib duo monyet dan gajah ini kedepannya? kehidupan menyenangkan? atau penuh kesialan?