Komedi
Slice of life
Komikus Lepas
- view 1.220
- subscribe 40
Selepas Mangki lulus kuliah, dia pindah ke kosan dari rumahnya untuk berjuang menggapai mimpinya sebagai komikus, ditempat barunya dia menemui hal-hal baru yang menantang, menyeramkan, dan juga cinta pertamanya. tapi dalam dihatinya satu yang selalu berkobar, "cita - citanya sebagai komikus handal !!"