Aksi
Fantasi
Green Purifies
- view 13
- subscribe 0
Beberapa jin yang berhasil sembunyi dari azab tuhan pada jaman dahulu menghadapi tantangan bertahan hidup di dunia manusia. Kadang-kadang mereka merasuki benda-benda untuk sekedar bersembunyi atau mempertahankan diri. Tapi bagaimana jika ada yang berhasil merasuki mayat? Dan itulah yang terjadi dengan tubuh MC kita.