Romantis
Slice of life
GEMAWAN
- view 79
- subscribe 2
Menjadi mahasiswi tingkat akhir yang dipaksa menyelesaikan skripsinya dengan cepat agar dapat melanjutkan persiapan pernikahannya, membuat Awan lebih stress dari seharusnya. Tapi setidaknya kepulangan Gema sang calon suami dari dinas di luar kota, membuat Awan merasa lebih baik.