Egghead Dumdum slice-of-life comic

Slice of life

Fiksi ilmiah

Egghead Dumdum

  • Facebook
  • LINE
  • X
  • Copy URL
    URL telah di-copy.
    Paste (Ctrl + V) di tempat yang kamu inginkan.
  • Favorit
    Ditambahkan ke FAVORITKU > Favorit
  • view 1.554
  • subscribe 48

Sains. Satu-satunya cara untuk memahami bagaimana segala sesuatu bekerja di alam semesta. Namun kebanyakan dari kita tidak peduli atau bahkan membencinya. Aku benci sains. Bahkan, aku benci semua pelajaran sekolah. Aku bodoh di kelas dan tidak punya kesempatan untuk lulus ujian. Apalagi, semua orang takut kepada ku karena reputasi ku sebagai mantan preman. Tetapi kemudian aku bertemu dengan gadis ini, seorang gadis jenius yang akan membantu ku belajar dan semakin membenci sains.